­
­

Kembali

"Aku bukan belum bisa melupakanmu tetapi aku belum menemukan cara untuk melupakanmu"      Aku nggak tau kenapa semuanya bisa kembali begitu saja. Sesuatu yang pernah aku buang jauh-jauh dan sudah mampu melupakannya kini kembali lagi. Aku nggak memintanya tapi dengan sendirinya perasaan itu hadir kembali, perasaan yang dulu pernah membuatku terpuruk dan sekarang hadir dengan sejuta kenangan bahagia dan pahit. Aku bingung...

Continue Reading

Flashback

Masa lalu adalah sebuah memori yang terbingkai dengan jelas setiap kita mengingatnya. Mau itu suram atau bahagia, karna masa lalu adalah sebuah warna dalam kehidupan untuk memulai masa depan jauh lebih baik lagi. Tapi, apa jadinya kalau masa lalu tersebut kembali tiba-tiba? Ya, memang nggak ada yang tau kenapa masa lalu bisa kembali lagi. Terlebih masa lalu tersebut adalah sebuah awal yang indah...

Continue Reading

Surat Untuk Ayah

Dear ayah…. Hey Ayah, apa kabarnya disurga sana? Pasti baik-baik aja kan? Pasti diSurga sana Ayah sedang berada dirumah yang mewah dan luas, taman yang indah pokoknya semua serba indah kan yah?.. Ayah 7 tahun lebih kita berpisah. Bukan hanya berpisah jarak, waktu atau keadaan tapi kita berpisah untuk semuanya berpisah alam lebih tepatnya. Ayah ingat waktu itu umurku masih 12 tahun, masih...

Continue Reading

Bertahan & Susah Move On

Bertahan: “nggak tau kenapa sampai saat ini perasaanku masih untuk dia” Susah move on: “Kenapa ya susah banget lupain dia, padahal aku pengen banget lupain dia”      Dari dua kalimat diatas bisa dibaca perbedaan yang beda tipis antara bertahan dan susah move on, entah apa yang bisa membuat seseorang bisa bertahan dengan perasaannya sendiri tanpa orang yang dia cintai tau perasaan dia...

Continue Reading

Kalimat kode dari kekasih/gebetan

Tulisan ini aku tulis sehabis mendengaran Voice Blognya bang Alitt, jadi inti dari VBnya bang Alitt itu tentang kalimat kode dari sang pacar “kamu terlalu baik buat aku” yang artinya “kamu membosankan buat aku” terlalu ngenes memang. Jadi soal kalimat “kamu terlalu baik buat aku” itu pernah aku ucapkan ke mantan (gebetan) aku, iya mantan gebetan, kalian gak salah baca kok. Kalian masih...

Continue Reading

Perbedaan itu indah

Minggu lalu aku mengahadapi 2 orang cewek remaja, yang satu memakai celana levis hitam, dan baju tribal warna orange kuning yang dimasukkan kedalam celana, berjilbab hitam, tas dan jaket levis serta sandal warna gold sedangkan yang satunya lagi aku lupa dia memakai baju apa, mereka berdua menelusuri dalam toko dan melihat-lihat pakaian yang bakal mereka beli. “Cari apa mbak?” Tanya ku, mencairkan suasana...

Continue Reading

Alitt Susanto, My Inspiration

Penampakan tiket untuk melihat tampang kece bang Alitt Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE Continue Reading

Popular Posts

Like us on Facebook